Menentukan Penyelesaian Sistem Persamaan Linear Dua Variabel dengan Metode Substitusi

Simak materi berikut dengan baik!

Sistem persamaan linear dua variabel adalah sebuah sistem dari dua atau lebih persamaan linear dua variabel yang sejenis. Untuk menyelesaikan sistem persamaan linear dua variabel terdapat beberapa cara atau metode yang bisa dilakukan, satu diantaranya akan kita bahas kali ini yaitu metode substitusi.
Metode substitusi adalah metode atau cara yang digunakan untuk menyelesaikan sebuah sistem persamaan linear dua variabel dengan mensubstitusikan (mengganti) variabel dengan persamaan yang baru.
Adapun langkah-langkah yang perlu dilakukan diantaranya, perhatikan contoh berikut.
Diketahui tentukan himpunan penyelesaian dari sistem persamaan linear dua variabel tesebut!
Langkah 1: Pilihlah salah satu persamaan (pilih yang paling sederhana jika ada), kemudian nyatakan x sebagai fungsi y atau y sebagai fungsi x
... persamaan (1)

... persamaan (2)
Dari dua persamaan, misal dipilih persamaan (2), sehingga





... persamaan (3)
Langkah 2: Substitusikan nilai x atau y () yang didapat pada persamaan yang belum dipilih, sehingga














Langkah 3: Substitusikan nilai x atau y yang dihasilkan pada langkah 2 ke persamaan (3), sehingga





Jadi, himpunan penyelesaian dari SPLDV di atas dapat ditulis (x,y) = (2,3)

Mudah bukan metode ini? untuk menambah pemahaman kalian, coba perhatikan beberapa soal dan pembahasan berikut.

Soal dan Pembahasan
Diketahui sistem persamaan   . Tentukan nilai x.y !
Pembahasan
Langkah 1: Pilihlah salah satu persamaan (pilih yang paling sederhana jika ada), kemudian nyatakan x sebagai fungsi y atau y sebagai fungsi x
 ... persamaan (1)
... persamaan (2)
Misal dipilih persamaan (1), sehingga
 



... persamaan (3)
Langkah 2: Substitusikan nilai x atau y dari pers (3) pada persamaan yang belum dipilih, sehingga
















Langkah 3: Substitusikan nilai x atau y yang dihasilkan pada langkah 2 ke persamaan (3), sehingga
 




Jadi, himpunan penyelesaian dari SPLDV di atas dapat ditulis (x,y) = (5,-2)

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Menentukan Penyelesaian Sistem Persamaan Linear Dua Variabel dengan Metode Substitusi"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel